Analisis Pemodelan Perangkat Lunak
Nama : Ikromul Abid
NPM : 20312082
Kelas : IF20Dx
Tugas 1 APPL
. 1. Jelaskan arti dari faktor internal dan eksternal perusahaan dalam melakukan analisis SWOT!
Faktor Internal
- S: Strength atau kekuatan. Komponen Strength ini adalah suatu karakteristik yang dapat memberikan keuntungan atau kelebihan dibandingkan dengan yang lainnya.
- W: Weakness atau kelemahan. Weakness adalah salah satu karakteristik yang dapat menentukan kelemahan yang ada pada perusahaan.
Faktor Eksternal
- O: Opportunity atau peluang. Opportunity adalah peluang-peluang apa saja yang mungkin bisa dimanfaatkan untuk perusahaan Anda agar bisa makin berkembang nantinya.
- T: Threat atau ancaman. Threat adalah keberadaan ancaman-ancaman apa saja yang mungkin akan dihadapi oleh perusahaan dalam perjalanannya, yang mana dapat menghambat perkembangan dari perusahaan Anda.
2. Mengapa analisis SWOT perlu dilakukan? dan untuk keperluan apa saja analisis SWOT tersebut dilakukan!
Karena Analisis SWOT adalah analisis yang penting dilakukan pada perusahaan untuk menentukan penyusunan strategi, penjualan produk, maupun ide bisnis baru.
dan untuk sebagai strategi penentu masa depan dan keberlangsungan bisnis.
3.Bagaimana analisis PIECES itu dilakukan oleh perusahaan?
analisis pieces terdiri dari 6 analisis
1) perforamance
Produksi – jumlah kerja selama periode waktu tertentu.
2) Informations
Pada bagian ini dideskripsikan pada situasi saat tentang kurangnya informasi yang dibutuhkan untuk pengambilan keputusan, baik itu dalam jumlah, informasi maupun dalam hal macam informasinya.
3) Economics
4) Control
Pada bagian ini dideskripsikan situasi saat ini tentang kendali terhadap aliran data dan informasi ketika keaamanan atau kendali terlihat lemah sehingga data dan informasi rentan terhadap pemanfaatan kepada pihak-pihak yang tidak berwewenang.
5) Efisien
Dimana data yang berlebihan diinputkan dan diproses juga informasi yang dihasilkan secara berlebihan akan membuat sistem tidak akan efisien dalam penggunaan sumber daya.
6. Pada bagian ini dideskripsikan situasi saat ini tentang layanan yang disediakan oleh sistem yang berjalan saat ini. Sederatan kelemahan layanan data sistem telah teridentifikasi dibawah ini, berikut ini kelemahan layanan sistem yang teridentifikasi :
4. Seberapa penting analisis PIECES dilakukan! Jelaskan!
Sangat Penting Karena dalam analisis ini biasanya akan ditemukan beberapa masalah utama maupun masalah yang bersifat gejala dari masalah utama
5.Dari data perusahaan berikut ini, pilihlah salah satu perusahaan kemudian lakukan analisis SWOT dan analisis PIECES
a.) Gojek
1. Strength(Kekuatan)
-Sebagai perusahaan yang pertama mengembangkan transportasi online, gojek sudah lebih dulu memiliki mitra driver dan pelanggan setia yang lebih banyak dibandingkan dengan perusahaan lain.
-Pilihan yang di tawarkan melalui aplikasi kepada konsumen lebih lengkap dibandingkan perusahaan lain. Gojek menawarkan jenis layanan yang beragam seperti, Go-Ride, Go-Car, Go-Box, Go-Food, Go-Send, Go-Mart, Go-Shop, Go-Med, dll.
-Banyaknya pengusaha kuliner yang tertarik bergabung menjadi mitra gojek membuat layanan Go-Food dari gojek menjadi salah satu daya tarik konsumen untuk menggunakan aplikasi gojek.
-Banyaknya bentuk layanan untuk mitra driver gojek membuat loyalitas driver menjadi meningkat. Seperti layanan asuransi untuk mitra gojek, BPJS, dll.
2. Weakness(Kelemahan)
- Masih sering adanya order fiktif yang merugikan mitra driver gojek.
- Pihak perusahaan punya ketergantungan yang sangat tinggi terhadap driver
3. Oppurtinity (Peluang)
- Memperluas jaringan dan kerja sama dengan lebih banyak rumah makan atau resto lagi karena masih banyak rumah makan/resto pilihan konsumen yang belum masuk layanan Go-Food.
- Apabila selama ini layanan gojek lebih banyak dipergunakan oleh konsumen perorangan. Maka perlu dipertimbangan untuk meningkatkan layanan konsumen dalam berntuk perusahaan, khususnya untuk Go-Send, Go-Car, Go-Box. Karena Gojek masih memiliki peluang besar untuk terjun di bisnis logistik untuk memenuhi pelanggan berbentuk perusahaan.
4. Threat (Ancaman)
- Ancaman timbul dari pesaing penyedia layanan online lainnya, hal ini bisa menimbulkan perang tarif yang tidak sehat.
- Ancaman untuk mitra driver gojek timbul dari penyedia jasa transportasi konvensional seperti ankutan kota, taksi, ojek pangkalan yang tidak jarang melakukan penyerangan fisik atau verbal kepada mitra driver gojek.
Komentar